Keistimewahan yang ditawarkan dari ban forklift non-marking ini adalah tidak meninggalkan bekas jejak tapak ban pada permukaan lantai.
Ban forklift non-marking ini juga tersedia dalam tipe Pneumatic, Solid dan Cushion.
Ban forklift non-marking umumnya digunakan pada area indoor yang sangat menjaga faktor kebersihan.
Biasanya digunakan oleh industri makanan / minuman yang sangat mementingkan faktor kebersihan.